19/10/2021

Manfaat Trekking Sentul Bagi Perusahaan

Mengenal Paket Trekking Sentul Corporation

Paket trekking Sentul Corporation adalah Paket Trekking sentul yang disediakan oleh Pesona Trekking Sentul khusus untuk Perusahaan yang ingin melakukan Company Outing.

Company Outing adalah perjalanan wisata yang dilakukan oleh perusahaan. Company Outing sangat bermanfaat untuk membangun chemistry dan semangat baru diantara karyawan.

Manfaat Paket Trekking Sentul Corporation

Melakukan rutinitas terus menerus tentu saja membuat jenuh, oleh karena itu perjalanan wisata bisa memberikan waktu untuk rehat sejenak sembari mendapatkan manfaat dari kegiatan di luar ruangan. Berikut adalah beberapa manfaat dari Paket Trekking Sentul Corporation

1. Membangun Ikatan Emosional Antar Individu

Selain itu dengan beragam program yang kami sediakan memfasilitasi orang-orang di divisi tertentu untuk berinteraksi tanpa terpengaruh hirarki maupun jabatan di perusahaan, dengan ini diharapkan meningkatkan ikatan emosional antar individu sehingga terciptanya kerja sama tim yang optimal.

2. Membawa Semangat Baru

Dengan Games dan Program yang sudah kami siapkan akan meningkatkan semangat diantara karyawan, membawa suasana baru kedalam tim sehingga meningkatkan produktifitas kerja setelah kegiatan trekking.

3. Membangun Solidaritas diantara Tim

Selain game yang memang dipersiapkan khusus untuk meningkatkan kerja sama tim, Kegiatan Trekking itu sendiri sangat bermanfaat bagi solidaritas diantara peserta. Kegiatan Trekking yang menelusuri berbagai bentang alam secara bersama sama diharapkan membuat peserta lebih peka dan peduli terhadap lingkungan dan sesamanya.

Blog kami

Artikel Terbaru

11/01/2023
Bank Indonesia
11/01/2023
Reasuransi Nasional
09/01/2023
Darushofa
09/01/2023
Kementrian Luar Negeri
25/11/2021
Trekking Bukit Cisadon, Berjalan kaki di bawah kabut tipis

Bukit Cisadon Sentul adalah jalur trekking dengan keindahan panorama bukit berselimut kabut, kemudian melewati Desa Cisadon yang asri, Jalur menanjak sudah langsung menyambut di awal, tapi masih berupa batu-batu yang tersusun rapi. Di beberapa spot kalian akan di suguhkan keindahan hijau desa yang tertutup kabut tipis. Desa Cisadon berada di Kelurahan Karang Tengah Kecamatan Babakan […]

25/11/2021
Trekking Leuwi Asih, 4 Fakta dan hal unik curug Leuwi Asih

Tahukah anda Curug Leuwi asih memiliki banyak hal unik yang harus kamu ketahui sebelum berkunjung kesana. Kami Pesona Trekking Sentul merangkum 4 fakta dan hal unik curug leuwi asih. Yuk simak dan ketahui hal berikut! Curug leuwi asih beralamat Jl. Kp. Wangun landeuh, Karang Tengah, Kec. Babakan Madang, Bogor, Jawa Barat. Curug leuwi asih menjadi […]

25/11/2021
Tracking Sentul, 4 Tempat Wisata Terbaik Di Sentul

Terdapat beberapa destinasi yang bisa kalian kunjungi lho bersama Pesona Trekking Sentul! Mau tau apa aja? Yuk simak  4 Destinasi  Wisata Alam Indah di Sentul yang sudah kami rangkum berikut ini: 1.Bukit Cisadon Mulai dari gerbang pendakian jalan tanah dengan sedikit bebatuan menyambut, Bukit Cisadon salah satu destinasi trekking yang memiliki jalur dengan pemandangan panorama […]

25/11/2021
Jakarta Trekking Sentul, Wisata Dekat, Cepat, dan Memukau!

Anda berdomisili di jakarta? Ingin berwisata tapi bingung mau kemana? Yuk bertrekking bersama Pesona Trekking Sentul! Wisata Trekking yang membuat anda mendapatkan pengalaman trekking tanpa perlu pusing memikirkan tujuan wisata terdekat dari jakarta. Dengan waktu tempuh 2-3jam dari jakarta melalui tol kalian bisa lho langsung menikmati trekking yang menyenangkan. Selama masa pandemi COVID-19 ini, Wisata […]

19/10/2021
Daftar Rute Trekking Sentul, yang mana yang paling cocok untuk kamu?

Paket Trekking Sentul adalah Paket yang kami sediakan untuk memfasilitasi aktifitas Trekking anda dengan mengedepankan kualitas layanan terbaik dan harga yang terjangkau. Setidaknya ada 3 Jenis Rute Trekking yang Pesona Trekking Sentul sediakan, yaitu: 1. Rute Trekking Sentul Easy Rute Trekking Sentul Easy adalah Rute yang sangat dianjurkan bagi Pemula. Berjarak sekitar 2-5 KM dan […]

19/10/2021
Manfaat Trekking Sentul Bagi Perusahaan

Mengenal Paket Trekking Sentul Corporation Paket trekking Sentul Corporation adalah Paket Trekking sentul yang disediakan oleh Pesona Trekking Sentul khusus untuk Perusahaan yang ingin melakukan Company Outing. Company Outing adalah perjalanan wisata yang dilakukan oleh perusahaan. Company Outing sangat bermanfaat untuk membangun chemistry dan semangat baru diantara karyawan. Manfaat Paket Trekking Sentul Corporation Melakukan rutinitas […]

Copyright © January

linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram